NEWS  

Agenda Rutin Tahunan Warga Desa Semiring, Acara Petto Lekoran

Situbondo¦¦Net88

Warga Semiring Kecamatan Mangaran Kabupaten Situbondo mengadakan acara selamatan Desa, dimana acara tersebut guna kelancaran dan kemurahan rejeki, Selasa ( 01/03/2022).

Acara tersebut sudah biasa di lakukan setiap tahunnya, sebelum menjelang bulan Romadhan yang biasa dikenal dengan acara petto lekoran.

BACA JUGA :
Jokowi Atensi Keluhan Masyarakat, Polda Jateng “Bergerak”

Adapun acara tersebut diiringi pelepasan perahu kecil yang sudah di hias dengan berbagai sesajen.

Muhammad Baisari selaku penanggung jawab acara tersebut menjelaskan, “Dengan adanya acara tersebut semoga diterima semua doa doa kita dan semua diberi kesehatan serta dimurahkan rejekinya,” ujarnya.

BACA JUGA :
Pisah Kenal Camat Diwek dan Kasubag Sungram Kecamatan Diwek

Penulis : Dayat